Judul : 11 Aplikasi Keybroad Android Teringan Terbaik dan Paling Keren
Artikel : 11 Aplikasi Keybroad Android Teringan Terbaik dan Paling Keren
11 Aplikasi Keybroad Android Teringan Terbaik dan Paling Keren
Artikel Android,11 Aplikasi Keybroad Android Teringan Terbaik dan Paling Keren, Dengan berkembangnya teknologi, smartphone sekarang juga makin canggih Apalagi jika keyboard pada android menampilkan gambar kesukaanmu ataupun fotomu yang menjadi latar belakangnya. Serta adanya dukungan dari emoji-emoji terbaik untuk menyampaikan perasaanmu dengan lebih ringkas menjadi pilihan terbaik.
Jika beberapa tahun yang lalu, kita hanya bisa menggunakan emoji untuk mengungkapkan ekspresi dasar saja, seperti senang, sedih, tertawa, menangis, marah dan lainya. Jika kamu menggunakan aplikasi keybroad maka ada banyak emoji yang bisa kamu pakai. Karena perkembanganya inilah, emoji menjadi begitu populer. Termasuk juga di Play Store. Berikut inilah 11 Aplikasi Keybroad Android Teringan Terbaik dan Paling Keren?
1. Google Keyboard
Pada awalnya aplikasi Google Keyboard ini hanya untuk perangkat Google Nexus saja. Namun di kemudian hari, pengembang memutuskan untuk membuat aplikasi ini bisa kompatibel pada perangkat Android yang lainnya. Hanya saja pada beberapa negara aplikasi keyboard ini diblok (blacklist). Tapi apa salahnya jika kamu coba saja instal bila perangkat kamu kompatibel.
2. SwiftKey
SwiftKey merupakan aplikasi keyboard paling dicari. Ya bisa dibilang wajar, karena aplikasi keyboard yang satu ini mempunyai banyak keunggulan di antaranya auto correct yang akurat, interface ciamik, trace typing hingga prediksi tiap kata yang sangat membantu.
3. Kika Keyboard
Aplikasi ini hadir dengan pilihan tema yang begitu keren serta lucu, sehingga membuat aplikasi Kika Keyboard sangat digandrungi oleh pengguna kalangan android. Karena lebih dari 500juta pengguna yang sudah mendownload aplikasi ini.
Aplikasi ini sudah menyediakan berbagai macam tema, emoji, stiker, dan berbagai koleksi GIF yang lucu. Fitur yang menjadi daya tarik dari aplikasi ini yakni yakni fitur auto-correct. Dimana fitur tersebut bisa memprediksi teks apa yang ingin diketikkan selanjutnya.
4. Ai.type
Aplikasi ini yakni sebuah aplikasi keyboard emoji gratis yang mempunyai banyak emoji, GIF serta pengaturan yang bisa kita sesuaikan. Kita bisa menggunakan emoji Twitter, EmojiOne serta juga emoji-emoji yang lainya.
Tidak hanya itu saja aplikasi yang bernama ai.type juga memiliki ribuan tema yang bisa kita pilih dan gunakan untuk mengubah latar belakang keyboard seperti yang kita suka. Kita bahkan bisa mengatur tampilan keyboardnya. Ai.type keyboard juga mempunyai fitur saran kata dan emoji, koreksi otomatis, dan lain-lain.
5. Thumb Keyboard
Aplikasi ini sangat menarik, dimana aplikasi thumb keybroad ini bisa membagi papan keyboard menjadi 2 bagian, yang bisa diakses mudah menggunakan dua jempol jari kita. Keyboard versi standar pun juga tersedia, yang dimensi serta desainnya terlihat nyaman. Bahkan di sini pengguna dimungkinkan untuk mengedit text shortcut.
6. Gboard
Mendengar namanya saja kita sudah bisa menebak, pasti kita sudah yakin akan nama Google lah yang membuat si aplikasi keyboard Android ini. Dengan adanya fitur trace typing yang sangat memudahkan kita untuk melakukan pengetikan dengan satu tangan sekalipun.
7. Swiftmoji
Masih mencari emoji keyboard keren lainya? saya pikir kamu pasti tahu SwiftKey keyboard, yang tidak lain merupakan salah satu aplikasi keyboard terbaik di Play Store. Ternyata pengembangnya juga mengembangkan aplikasi emoji keyboard yang nyentrik, Swiftmoji.
Swiftmoji mempunyai tampilan yang bersih serta simpel. Yang paling hebat dari aplikasi yang satu ini yakni kemampuanya dimana dapat melakukan prediksi emoji.
Sayangnya, aplikasi ini tidak dilengkapi dengan kostumisasi mendalam. Kita hanya bisa memilih dua mode yakni mode Dark and Light serta pilihan untuk mengubah warna aksen keyboard.
Selebihnya, aplikasi memiliki fitur yang hampir sama seperti yang kita lihat di Swiftkey. Seperti koreksi otomatis, masukan suara, dan dukungan lainya.
Baca Juga : Cara Charge Hp VIVO Yang Benar Dalam Waktu 1 Jam
8. Fleksy
Aplikasi ini menjajakan fitur auto correct yang canggih. Dalam deskripsi aplikasnya, Kamu bahkan bisa mengetik dengan akurat meski tanpa melihat keyboard.
Fitur unggulannya yakni menghapus teks hanya dengan melakukan swipe keyboard. Selain itu kamu juga bisa mengubah tampilan keyboard sesuai dengan tampilan yang kamu inginkan.
9. Google Handwriting Input
Beda dengan aplikasi yang lainnya, aplikasi keyboard yang satu ini benar-benar membuat penggunanya bisa menulis, bukan mengetik. Keyboard ini sesuai namanya mampu menerjemahkan 'tulisan tangan' ke dalam huruf dalam smartphone kita.
10. Hitap Keyboard
Sedang mencari aplikasi keyboard yang paling ringan? Sangat tepat rasanya jika kamu memilih Hitap Keyboard. Meskipun mempunyai ukuran yang kecil, aplikasi besutan dari Funnytap Tech ini juga sudah menyediakan sejumlah variasi tema keyboard yang bisa di unduh secara free alias gratis.
Tidak hanya itu saja, kamu juga bisa menggunakan foto sendiri untuk dijadikan tema keyboard di android milikmu. Hitap keyboard ini mempunyai fitur yang bisa diandalkan dalam kebutuhan penulisan, diantaranya yaitu fitur koreksi otomatis, shortcut text, dan berbagai fitur menarik lainnya.
11. Rainbowkey
Aplikasi keyboard yang satu ini mempunyai banyak ragam pilihan tema yaitu mencakup 1.000+ tema keyboard dan 100+ jenis font alias huruf. Yang menjadi daya tariknya yakni aplikasi Rainbowkey juga menyediakan fitur buat kamu merancang sendiri desain keyboard yang kamu inginkan, termasuk menggunakan foto pribadi.
Nah, itulah deretan 11 Aplikasi Keybroad Android Teringan Terbaik dan Paling Keren yang bisa kamu pilih sebagai alternatif keyboard bawaan android. Tunggu apalagi? Buruan pasang aplikasinya di android kamu biar tampil lebih keren! Sekian dan Terimakasih,
Demikianlah Artikel 11 Aplikasi Keybroad Android Teringan Terbaik dan Paling Keren
Sekian Tips Lengkap Seo 11 Aplikasi Keybroad Android Teringan Terbaik dan Paling Keren, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua.
Anda sedang membaca artikel 11 Aplikasi Keybroad Android Teringan Terbaik dan Paling Keren dan artikel ini url permalinknya adalah http://tips-lengkap-seo.blogspot.com/2018/07/11-aplikasi-keybroad-android-teringan.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.
Tag : Android,