Judul : Memilih dari jenis jenis lumut umpan mancing,jitu
Artikel : Memilih dari jenis jenis lumut umpan mancing,jitu
Memilih dari jenis jenis lumut umpan mancing,jitu
Artikel Umpan, Umpan alami seperti lumut sangat jitu, untuk ikan nila liar babon. Tahukah, kalau jenis-jenis lumut sangat banyak?. Mendapatkan ikan di sungai dengan cara di kail, menjadi hoby yang menyenangkan. Dan ikan nila liar yang besar menjadi target di pancing, sebab sensasi tarikannya luar biasa. Dagingnya juga enak untuk di konsumsi.Mancing nila babon liar dengan umpan paling ampuh
Ikan nila liar tentu hidup di alam liar, sehingga makanannya tentu saja alami, berbeda dengan yang ada di kolam, yang setiap harinya di kasih pellet, akan tetapi maukah yang liar di kasih pellet. Setahu saya sangat jarang mau. Sebab dia sudah terbiasa makan alami, sehingga untuk memancingnya butuh yang alami pula.Macam-macam lumut biasa di jadikan umpan mancing
1. Lumut kopyok.Jenis ini biasa tumbuh subur di sawah, ciri-cirinya berwarna hijau tua, sepeti benang kusut dan sedikit berminyak. Lumut jenis ini biasa untuk umpan ikan nila keci, melm, wader abang, ataupun ikan beles (bader)
Lumut kopyok |
2. Lumut jala.
Biasa hidup di sungai denganair yang jernih, jenis ini kentara sekali, jika di angkat mennggunakan tangan terasa kasat dan kasar, yang ini biasa untuk target nila babon.
Lumut jala |
3. Lumut batu.
Ciri utama nya di amenempel di batu, panjangnya bisa sampai satu meter, sering di temukan di sungai yang jernih, dengan kedalaman kurang dari 1meter.
Lumut batu |
4. Lumut bosok (lumut mati).
lumut bosok biasa di pakai untuk mancing ikan melm dan lukas. Sebenarnya lumut bosok adalah lumut batu yang telah mati.
Lumut bosok |
5. Lumut merah,
lumut ini hidup di sungai yang dangkal, atau di parit yang airnya jernih dan terus mengalir sepanjang tahun.
Memilih yang cocok dari jenis-jenis lumut
Kalau di Tanya mana yang cocok? Dari banyaknya jenis-jenis lumut, sehingga kita gampang memilihnya?. Dari pengalaman saya semuanya cocok. Hal yang baik di perhatikan adalah, kebiasan ikan makan apa. Jikalau dia terbiasa di tempat yang banyak lumut batunya, kita mancing dengan umpan itu. Akan tetapi waktu yang tepat untuk memancing adalah, ketika lumut tesebut sudah tidak ada, entah karena terbawa arus banjir, atau mati dengan sedirinya.NB
baca: umpan-nila-liar-jitu-terampuh
trik-mancing-nila-dengan-lumut-racikan
mohon di koreksi kalau ada kesalahan
Demikianlah Artikel Memilih dari jenis jenis lumut umpan mancing,jitu
Sekian Tips Lengkap Seo Memilih dari jenis jenis lumut umpan mancing,jitu, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua.
Anda sedang membaca artikel Memilih dari jenis jenis lumut umpan mancing,jitu dan artikel ini url permalinknya adalah https://tips-lengkap-seo.blogspot.com/2019/11/memilih-dari-jenis-jenis-lumut-umpan.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.
Tag : Umpan,